Selasa, 24 November 2015

JAJARAN PENULIS THRILLER DI INDONESIA

Novel Thriller bisa dikatakan tema yang jarang diambil oleh para penulis Indonesia sehingga agak sulit untuk menemukan novel-novel sejenis karya anak bangsa, atau mungkin penyebab kurang promosi juga bisa menjadi permasalahan lain dalam memasarkan “Thriller” di Indonesia. Berikut Admin mengambil 10 penulis Thriller Indonesia, urutan tidak mencerminkan peringkat. 1.       BRAHMANTO ANINDITO Buku : TIGA SANDERA TERAKHIR Genre : Military - Thriller Penyanderaan brutal terjadi di sebuah desa di Papua. Korbannya lima orang—warga negara Indonesia, Australia, dan Perancis. Semua telunjuk segera mengarah ke OPM, Organisasi Papua Merdeka. Namun, OPM sendiri menyangkalnya. Mereka menegaskan bahwa pihaknya sudah lama tidak menggunakan cara-cara ekstrem seperti itu,...

Minggu, 22 November 2015

BLURB THE NOVEL : THE ISOLATION

Elena Larasati, seorang wanita cantik jelita, hidupnya tidak jauh dari kehidupan glamour, lelaki, uang, hingga seks bebas, hingga suatu hari ia dinyatakan hilang dan tidak ada yang mengetahui keberadaanya. Samuel, seorang lelaki yang dipaksa bekerja pada sebuah gembong Narkotika paling kejam di ibukota karena terlibat hutang, menemui kenyataan bahwa adiknya diculik dan hanya akan dibebaskan setelah ia mampu menebus semua hutangnya melalui kerja paksa pada Kartel Narkoba tersebut, disatu sisi Samuel pun tidak kenal lelah untuk mencari keberadaan adiknya, Chyntia baik dalam keadaan hidup atau mati. Misteri Terbunuhnya Alex, Bos besar Mafia...

Sabtu, 03 Oktober 2015

REVIEW : SICARIO

Dalam bahasa Mexico, Sicario artinya pembunuh bayaran Film action klasik ala Dennis Villeneuve [Sutradara yang dikenal melalui Prisoners & Incendies] adalah sebuah film yang menceritakan perburuan terhadap salah satu gembong narkoba paling kejam di Mexico bernama Fuentos, penemuan mayat di dalam dinding semen usai penyerbuan yang dilakukan oleh FBI pimpinan Kate Macer [Emily Blunt] terhadap sebuah rumah di Amerika Serikat membuat pemerintah AS membentuk sebuah tim khusus untuk mengejar pelaku hingga kedaerah perbatasan antara AS & Mexico, yaitu Juarez, kota paling mematikan di dunia, kota yang penuh dengan darah akibat konflik antar...

Minggu, 20 September 2015

Book Review : Gloomy Gift

Gloomy Gift by Rhein Fathia My rating: 3 of 5 stars Just finished this book.pertama-tama saya apresiasi untuk penulis yang sudah berani menulis genre thriller, apapun campurannya, action/romance/mistery/Legal, yang penting thriller buat saya, hehe. . . usai saya menulis calon buku saya, saya iseng cari-cari buku genre thriller karya anak bangsa, setelah sekian tahun selalu terpengaruh oleh penulis luar [sebut saja Mario Puzzo, Frederick Forsyth, Steve Martini, Robert Ludlum, Eric Van Lustbader, Chris Money, Chelsea Cain, dll] akhirnya nemu Gloomy Gift, karya Rhein Fathia, penulis berbakat untuk genre romance sepertinya.Ceritanya cepat, alur tegangnya...

Selasa, 15 September 2015

Review : Tiga Sandera Terakhir

Tiga Sandera Terakhir by Brahmanto Anindito My rating: 4 of 5 stars Thrill form start to finish.buku genre thriller militer yang sangat jarang di indonesia, membuat negeri ini menjadi bervariasi, sehingga tidak monoto terhadap buku2 jenis metro pop saja yang selalu menghiasi toko buku, ketertarikan saya terhadap buku ini utamanya karena mengangkat tema tentang Kopassus, pasukan khusus yang diterjunkan di daerah konflik Papua untuk melawan separatis yang melakukan penculikan terhadap 3 WNA, dan 2 WNI.Melihat penggambaran sosok Kol. Larung Nusa, sebagai pimpinan Kopassus saya membayangkan sepertinya kalau di filmkan cast nya akan jatuh kepada Iko...

Koin Terakhir

Koin Terakhir by Yogie Nugraha My rating: 3 of 5 stars Belum baca, but as soon as posible, I want to read this book, waiting list ya, saya mau baca Gloomy Gift [Rhein Fathia] & Proyek Maut [Eddie Sindunata] dahulu, setelah sebelumnya selesai membaca Tiga Sandera Terakhir [Brahmanto Anindito], kalau dilihat review-nya, mungkin sekali sepertinya buku ini terinspirasi dari Bourne Trilogy, who knowsSaya sangat apresiasi sekali terhadap penulis thriller lokal, suatu genre yang sangat jarang di tanah air, dan bahkan saya pun tidak tahu bahwa di indonesia ada penulis thriller, View all my reviews Finn. R...

Sabtu, 05 September 2015

Dibalik Penulisan “Kehabisan Peluru” SEMTEX - A Notorious Explosive

Semtex adalah jenis bahan peledak berbahan plastik paling berbahaya dan paling sering digunakan oleh kelompok teroris karena mudah didapatkan, tidak berbau, dan tidak terdeteksi, salah satu kejadian yang membuatnya terkenal adalah peledakan pesawat Pan Am 103. Semtex sendiri dibuat pada akhir 1950an oleh seorang Stanislav Brebera, seorang ahli Kimia di VCHZ Synthesia, kewarganegaraan Ceko. Dalam penulisan buku “coming soon” saya “Kehabisan Peluru”, Semtex digunakan oleh tokoh Intelijen Riyadi yang juga anggota kelompok SDS, selain itu juga tokoh utamanya Arnoval Pratama juga menggunakan bahan peledak jenis ini. Beberapa peledak...

Pages 131234 »

Daftar Blog Saya

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Powered by Blogger